Website, yang seringkali lebih sering disingkat web adalah halaman informasi (layaknya surat kabar, majalah , leaflrt , booklet, brosur dan media informasi lain yang sering kali kita lihat dalam bentuk cetak) yang hanya bisa diakses melalui jaringan internet. Dan karena hanya bisa diakses dengan jaringan internet, maka website merupakan alat informasi online yang bisa diakses oleh masyarakat seluruh dunia. Informasi ini bisa berupa data teks, gambar diam ataupun bergerak, video, animasi, suara atau gabungan dari semuanya yang berhubungan satu sama lain. Dan karena jangkauan website yang mendunia inilah, membawa keuntungan di sisi ekonomi, yaitu munculnya bisnis jasa pembuatan website SEO.
Jasa Pembuatan Website SEO Friendly
Munculnya perusahaan jasa pembuatan website yang SEO friendly membawa keuntungan tersendiri, terutama bagi para pebisnis. Banyak keuntungan yang ditawarkan dalam website, salah satunya adalah biaya promosi yang lebih bersahabat tetapi bisa menjangkau sasaran (konsumen) yang lebih luas. Selain sebagai media promosi yang bersifat komersil, website juga bisa digunakan sebagai sarana promosi non komersil. Melalui sebuah website seseorang dapat menciptakan branding bagi dirinya sendiri, dan bagi perusahaan besar website bisa meningkatkan prestis perusahaan.
Saat ini website bisa dimiliki oleh semua perusahaan maupun personal. Jasa pembuatan website yang relative murah jika dibandingkan dengan manfaat yang bisa didapatkan membuat seseorang ataupun perusahaan saling berlomba untuk memiliki website sendiri. Jika kita membuka computer dan berselancar di dunia maya, kita akan bisa menemukan jutaan bahkan milyaran website dengan berbagai informasi yang kita inginkan. Hanya memang, sebagian besar website yang sering kita jumpai dan bertebaran di dunia maya merupakan website komersil yang bersifat bisnis dan perdagangan.
Begitu besarnya manfaat sebuah website membuat banyak perusahaan seolah “wajib” memiliki media online ini. Sebuah big corporate yang mampu membayar seorang praktisi tidak segan- segan mengeluarkan biaya mahal untuk memaintenance website mereka. Tetapi bagaimana dengan perusahaan kecil ataupun menengah atau bahkan para pengguna website personal? Maka maka perusahaan jasa website merupakan salah satu solusi bagi perusahaan maupun personal yang ingin memiliki website.
Lalu apa itu SEO? SEO merupakan singkatan dari Search Engine Optimization adalah sebuah proses untuk mempengaruhi tingkat keterlihatan (visibilitas) sebuah situs website atau sebuah halaman web di hasil pencarian alami atau sering disebut dengan istilah organik. Sering disebut juga dengan pencarian tak berbayar, pencarian non iklan atau pencarian organic dari sebuah mesin pencari (definisi Wikipedia). Singkatnya dengan istilah kita sendiri adalah proses berupa aktifitas tertentu terhadap situs wbsite agar ketika para pengguna internet mencari informasi tertentu yang berhubungan dengan isi website, maka halaman website kita akan muncul atau ditampilkan di halaman pertama daftar hasil pencarian. Misal ketika kita memiliki rumah perawatan kecantikan kulit di Jakarta, maka ketika seseorang mencari informasi yang berkaitan dengan rumah kecantikan, nama rumah kecantikan kita akan menempatkan diri dihalaman pertama jika kita menggunakan teknik SEO.
Mewujudkan kata pencarian yang kita idamkan dapat bertengger dihalaman 1 Google adalah impian dan harapan setiap orang yang mengonlinekan bisnisnya, namun tidak semua orang dapat mewujudkan impiannya itu. Karena memang dibutuhkan kerja keras dan disiplin yang tinggi dalam mewujudkannya. Apa lagi jika menginginkan posisi teratas pada halaman 1 Google.
Bukan hal yang tidak mungkin ini bisa terwujud, namun yang paling sulit adalah mempertahankan website agar tetap berada pada posisi teratas. Karena para kompetitor bisnis Anda tidaklah tidur, namun ikut serta memantau perkembangan bisnis onlinenya. Jika tingkat persaingan yang terlalu ketat dan sulit maka Anda pun perlu membuat tim khusus untuk memperkuat posisi website agar semakin lama bertahan pada posisi terbaik.
Jika teknik SEO ini dapat diterapkan dengan baik pada suatu website, maka akan berdampak sangat baik bagi suatu bisnis. Karena dengan SEO yang optimal tentunya akan mendatangkan pengunjung yang siap menjadi pengguna produk/ jasa yang Anda tawarkan, apalagi jika dioptimalkan target penggunaannya.
Pada sisi lain khususnya bagi yang terbiasa menggunakan iklan diinternet tentunya dengan cara SEO ini akan membantu memangkas budget yang dialokasikan untuk promosi bisnis Anda. Karena teknik ini tidaklah berbayar dalam mengundang traffic kunjungan website melalui mesin pencarian seperti Google Search Engine.
Bagi Anda yang ingin menggunakan jasa SEO untuk website Anda, sebaiknya dipastikan terlebih dahulu kalau cara yang nanti digunakan para jasa SEO ini merupakan cara legal yang disukai oleh Google dan bukan menggunakan cara black hat dalam mengoptimalisasi website. Jika menggunakan cara black hat maka kemungkinan besar website Anda jika website terdeksi menggunakan cara yang tidak diizinkan maka kemungkinan besar domain website Anda akan di banned sehingga tidak dapat tayang pada mesin pencarian Google dan dapat berdampak tidak baik pada bisnis online Anda.
Jasa Pembuatan Website SEO Jakarta Barat
Ada begitu banyak yang ditawarkan oleh perusahaan jasa website, mulai dari jasa pembuatan konten, desain hingga pengelolaan website. Kita hanya harus menyerahkan materi website berupa file logo,brosur atau materi lain, lalu kita bisa fokus kembali mengelola bisnis sementara jasa web developer akan mempersiapkan segala sesuatunya untuk website kita. Tim dari perusahaan jasa website akan bekerja secara profesional dengan memerhatikan penyusunan konten dan desain yang menarik untuk mendukung peningkatan bisnis kita. Dalam waktu kurang lebih satu bulan website sudah dapat dilihat dan siap diluncurkan.
Bagaimana dengan artikel diatas? Jika menurut Anda ini dapat bermanfaat untuk teman atau rekan tim Anda, boleh Anda share agar lebih banyak yang mendapatkan manfaat artikel ini melalui tangan Anda.
Tertarik menggunakan jasa pembuatan website SEO friendly? Fazzweb.com akan coba membantu memberi jawaban ini untuk membantu promosi bisnis Anda didunia online.
Terima kasih atas kunjungan Anda pada website kami.